garo-Blog.com - Assalamu'alaikum sobat garo-blog.com semuanya, semoga pada sehat selalu yah sobat dan bisa menjaga kondisi tubuhnya mengingat sekarang sudah memasuki musim hujan, hingga udara semakin dingin, prakiraan cuaca tidak tentu, banyak orang yang kehujanan dan menyebabkan sakit. Nah ini sobat semuanya sudah menjadi kebiasaan dan banyak sebagian orang mudah terkena sakit saat musim hujan datang.
Gambar by google.com |
Pada musim hujan tiba banyak sebagian orang yang mudah sekali terkena penyakit batuk, pilek, demam, masuk angin, dan bahkan diare adalah penyakit langganan di saat musim hujan tiba. Dalam hal ini jangan sampai aktivitas dan pekerjaan sobat terganggu sehingga akan berdampak pada pekerjaan sobat.
Gambar by google.com |
Memasuki musim hujan tiba, banyak orang yang daya tahan tubuhnya menurun, sehingga dalam daya tahan tubuh seseorang menurun ini , tubuh kita mudah diserang oleh penyakit, apalagi disaat musim hujan, disaat musim hujan berbagai macam penyakit dapat menyerang tubuh kita, terutama yaitu flu disaat musim hujan sangat banyak orang yang terserang penyakit flu.
Gambar by google.com |
Dan jika tidak segera mendapatkan perhatian dan penanganan yang serius maka kemungkinan tubuh kita cepat sekali terkena penyakit akan lebih besar, sehingga tidak heran bila ruang tunggu dokter akan lebih penuh saat musim penghujan ini. Pada penyakit yang mudah sekali terjangkit pada musim penghujan ini bukan hanya menyerang pada orang dewasa melainkan anak-anak juga justru lebih beresiko yang mudah sekali terkena serangan penyakit ini.
Gambar by google.com |
Ada berbagai macam penyakit yang mudah menyerang tubuh saat musim penghujan ini contohnya batuk, sesak nafas, pilek, masuk angin, flu penyakit kulit hingga demam berdarah juga tak kalah menjadi daftar penyakit yang banyak dijumpai saat musim penghujan.
Adapun tips yang bagus untuk menjaga kondisi tubuh pada waktu musim penghujan ini antara lain :
1. Mengkonsumsi Vitamin
Pada musim penghujan ini kita sebaiknya untuk mengkonsumsi vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh kita dan menjaga kondisi tubuh kita agar tidak mudah terkena penyakit, dan pada saat pergantian musim dari musim kemarau menuju musim penghujan tubuh kita biasanya akan tidak secara langsung menyesuaikan kondisinya, melainkan melalui sebuah proses terlebih dahulu, sehingga pada proses inilah yang biasanya mempengaruhi system imun atau kekebalan tubuh manusia menjadi menurun dan lemah.
Dan pada saat sistem kekebalan tubuh kita menurun, pastinya segala penyakit akan lebih cepat menyerang, sehingga kita dianjurkan untuk mengkonsumsi vitamin amat dibutuhkan untuk menjaga kestabilan system imun. Oleh karena itu, mengkonsumsi vitamin terutama pada vitamin C amat dianjurkan.
Kandungan vitamin C ini bisa juga anda peroleh secara alami dari kandungan buah-buahan seperti buah jeruk, buah strawberry dan masih banyak lagi. Mengkonsumsi vitamin C secara rutin akan memastikan kebutuhan vitamin C dalam tubuh terpenuhi, yang pada akhirnya akan membantu sobat meningkatkan fungsi sistem imun dalam tubuh.
2. Membersihkan Lingkungan Sekitar
Pada musim hujan membuat sekitar lingkungan menjadi lebih kotor daripada saat musim kemarau. Kenpa demikian? karena hal ini dipicu pada tingkat kelembapan udara yang lebih tinggi yang membuat sampah atau limbah menjadi lebih mudah membusuk dan pada akhirnya menjadi sumber bakteri.
Oleh karena itu, sobat harus membersihkan lingkungan pada tempat-tempat yang berpotensi menjadi sarang kuman/bakteri yang bisa berkembang biak. Sebagai Contoh dengan melakukan penguburan atau membakar sampah, menutup lubang yang berpotensi membuat air hujan tergenang, menutup penampungan air, serta memotong ranting dan rumput yang terlalu rindang.
Pada lingkungan yang teduh, lembap dan tempat yang kotor akan menjadikan sarang nyamuk yang menyebabkan terjangkitnya demam berdarah dan bisa berkembang biak.
3. Menjaga Asupan Makanan
Sobat semuanya kita harus menjaga asupan makan yang sehat terutama pada saat musim penghujan datang. Dan sobat semuanya ada baiknya memperbanyak suatu konsumsi makanan yang hangat dan berkuah agar tubuh tetap merasa hangat meski udara begitu dingin, contohnya seperti mengkonsumsi sup kuah, sayuran dengan kuah hangat, dan makanan berkuah sehat lainnya.
4. Makan Saat Lapar
Pada musim penghujan ini membuat suhu yang dingin biasanya membuat nafsu makan menjadi lebih besar, tetapi sayangnya metabolisme saat musim hujan ini menjadi lebih lambat daripada biasanya. Dan bisa anda bayangkan jika anda terus-terusan menuruti nafsu makan yang begitu besar tanpa didukung dengan metabolisme yang baik, tentunya akan berujung pada kegemukan atau yang kita kenal dengan istilah obesitas. Oleh karena itu mengusahakan pula untuk tidak menuruti nafsu mengemil ketika perut belum terlalu merasa lapar.
5. Perhatikan Pola Tidur
Sobat semuanya pada pola tidur ini ambilah waktu istirahat sobat semuanya dan tidurlah secukupnya, tetapi jangan pula tidur dengan waktu atau porsi yang berlebih. Pada tubuh yang mendapatkan porsi tidur yang berlebih akan membuat tubuh sobat menjadi lemas dan menjadi kaku pada otot. Oleh karena itu menghindari begadang pada malam hari yang akan membuat tubuh sobat tidak bergairah dan terasa ngantuk dalam aktifitasnya.
6. Memakai Pakaian Yang Tebal
Dalam musim penghujan ini disarankan agar memakai pakaian yang tebal dan jangan memakai pakaian yang tipis sehingga nanti akan mudah sekali masuk angin. Oleh karena itu, ada baiknya beralihlah pada pakaian yang lebih tebal serta terasa hangat untuk tubuh sobat.
Kalo sobat gimana si kalo menghadapi musim hujan datang? Apa yang sobat sering lakukan?
Thanks for reading & sharing Gararoblog
Harus serba siaga kalau musim hujan gini mas :D mengkonsumsi vitamin, makan dan istirahat yang cukup dan siap sedia jas hujan atau payung biar gak kehujanan. hehehe. thanks for sharing mas. update bangetss blognya. Saluuttt deh :)
BalasHapusiyahh mbaaa...sekarang sudah memasuki musim ujann..udahh gitu gk tentu gk bisa memprediksi hujan datangnya....tentunya kita juga harus bisa ngatur-ngatur biar tubuh kita tetap fit dan jauh dari sakit, pola makan juga dijaga dan jangan begadang terus mbaa...harus istrihat dengan benar, nanti kalo begadang terus...ngantuk ngantukk dehh dikantornya..hehheh
Hapusmakasih mba lucky sudahh mampir....insya Allah tiap hari update terus mba..walaupun kerja sama kuliah..tetap update posting mah haruss selalu hadir...hehehe
semangat buat mba lucky dehhh...
Nomor 6 akuh selalu, soalnya nggak tahan dingin walau dari lahir hidup di pegunungan :D
BalasHapuswaduhhh...pastinyaa itu mah mba wahyuu haruss standby jaket atau sweater yang bisa menghangatkan badan kita agar tidak mudah kena dingin..tentunya pola makan juga dijaga yahh mbaa...kasih tau si kecil juga dijaga jangan ujan-uajanan teruss...biasanya anak kecil suka senang kalo ujan ujanan...heheh
Hapusmakasih mbaa selalu mampir yahh...
asyik hujan, tetapi memang mesti waspada biar tak sakit yo... saran yang menarik
BalasHapusiyahh mbaa..haruss tuu mahh mbaa citra..agar selalu fit badanyaa dan tidak mengganggu aktifitas kantor sama kampusnya jugaaa mbaa...
Hapusmakasihh sudah mampirr mba citraa...
kadang saya suka telat makan, akhirnya jadi masuk angin. memang harus benar2 menjaga kondisi tubuh
BalasHapusiyahh mbaa tentunya haruss bisa dijaga kondisi tubuh kita..apalagi musim hujan gini, selalu ada konsumsi vitaminya mbaa..kalo bisa minum madu mba yang banyak khasiatnya...saya juga posting tentang madu yang banyak manfaatnya...cek saja di postingan saya mbaa..
Hapusmakasih sudah mampir mbaa santi
sukses selalu buat mba santii....
musim penghujan cuaca ekstrim, ya seperti yg di tulis diatas, biasanya ada penambahan minuman atau makanan selingan yang hangat-hangat, seperti minuman bandrek, sup, bubur soalnya selera makanku meningkat di musim dingin
BalasHapushehe
wihhh..mantafff dongg mbaaa seleraa makan meningkat, apalagi kalo lagi bikin artikell yahh ditemaninya...wkwkwkkw..
Hapusyang penting perut jangan kosong ajaa...mudah sekali masuk angin nantinyaa..hehehh
makasihh sudahh mampirr mba maya, suksess selalu dehh
Sangat setuju..
BalasHapusMusim hujan kita harus lebih waspada terhadap perubahan cuaca yang tidak menentu.
Penyakit lebih mudah datang dan kondisi fisik harus selalu prima.
iyahh mass..pastinyaa...kondisii badan kalo lagi menurun pasti cepat sekali terserang mas...pastinya harus bisa membuat tubuh kita tetap fit walaupun musim hujann...dengan cara seperti diatas..hehehhe
Hapusmakasih sudahh mampirr mass indraa
salam blogger
Setuju banget, karena musim hujan ketahanan tubuh kita pun juga cepat menurut sebab itu harus ada makanan dan minuman tambahan supaya tubuh tetap sehat.
BalasHapusiyahh mbaa pastinyaa......pikiran tenang sama makanan dijaga dengan baik, selalu kalo keluar malam pas hujan memakai pakaian yang anget tebal dan tentunya harus bisa menjaga kondisi tubuhh kitanya agar bisa fit dalam aktifitasnyaa....
Hapusmakasih mbaa lisa sudah mampirr kesinii...
salam blogger mbaa
Hujan itu enaknya buat tidur pake selimut. Syurgaaa....
BalasHapushhhhaha....ituu lah nikmatnya kalau dirumah pas waktu hujann..ditemani sama yang anget-anget..heheh...nasgor yang masihh hot dehh heheh...
HapusAku pernah keujanan terus di tempat dinasku kepanasan alhasil langsung drop dan terlambat sudah minum vitamin xixi memang mesti jaga kondisi tubuh y kang klo musim ujan begini apalgi yang suka nek motor
BalasHapusDuhh pastii itu mahh mba atau teteh herva..heheheh....saya pernah kemarin ngedrop gara-gara keujanan pulang kampus sore naik motor dan sampai rumah pala pusing kedinginan..bersin-bersih..dan akhirnya tepar...hheheh...
Hapusmkasih mba herva atas kunjunganya...